Polda Lampung Mediasi Konflik Yayasan Kampus Malahayati, Massa Sepakat Kembali ke Jakarta

Seruntingnews.com,LAMPUNG – Polda Lampung melalui Kasubdit Sosbud dan Kanit IV Subdit Sosbud Ditintelkam melakukan upaya penggalangan terhadap kelompok massa yang datang dari Jakarta untuk menyelesaikan konflik aset di Kampus Universitas Malahayati. Mediasi berlangsung pada Minggu (2/3/2025) pukul 14.30 WIB, dengan melibatkan Ketua Koordinator Lapangan, Antoni, dan Chris selaku perwakilan rombongan Kelompok Rusli, yang merupakan keluarga […]

Continue Reading

Rombongan Massa dari Jakarta Datangi Kampus Malahayati, Polisi Imbau Penyelesaian Damai

Seruntingnews.com, LAMPUNG – Situasi di Kampus Malahayati, Kota Bandar Lampung, masih belum menemui titik terang setelah rombongan massa dari Tanjung Priuk, Jakarta, tiba pada Minggu (2/3/2025) dini hari, sekitar pukul 04.30 WIB. Sekitar 200 orang dari Yayasan Teknologi Bandar Lampung datang dengan menggunakan tiga unit bus, diduga untuk mengambil alih aset kampus yang masih dikuasai […]

Continue Reading

Misteri Kematian Pemuda di Pringsewu Gantung Diri di Pohon Asam

Pringsewu, Seruntingnews – Warga Pringsewu dikejutkan dengan penemuan sesosok pemuda yang tewas diduga akibat gantung diri di pohon asam, Sabtu sore (1/3/2025). Peristiwa ini terjadi di areal perkebunan Pekon Sidoharjo, Pringsewu. Korban diketahui berinisial DAF (25), warga Kelurahan Pringsewu Barat, Pringsewu, yang sehari-hari bekerja sebagai karyawan di salah satu gerai minuman terkenal di daerah tersebut. […]

Continue Reading

Jalinbar Pesawaran Terendam Banjir, Lalu Lintas Kendaraan Lumpuh Total

Pesawaran, Seruntingnews – Hujan deras mengguyur Kabupaten Pesawaran sejak pukul 16.00 – 19.00 Wib menyebabkan banjir di Jalan Lintas Barat (Jalinbar). Akibat peristiwa itu lalu lintas kendaraan lumpuh total, Jumat (28/2). Tampak dilokasi kejadian tepatnya di depan Polsek Gedong Tataan, badan jalan terendam setinggi 50 – 80 cm. Pihak Polsek dengan sigap intruksikan personil dibantu […]

Continue Reading

Menteri Imipas Makan Bersama Warga Binaan Rutan Cipinang

Seruntingnews.com, Jakarta, – Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan (Imipas), Agus Andrianto, makan bersama Warga Binaan di Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas I Cipinang pada Selasa (25/2) siang. Bukan sekadar makan bersama, kegiatan ini sekaligus mempererat hubungan antara Warga Binaan dengan petugas serta memberikan semangat dalam menjalani pembinaan. Menteri Agus Andrianto menyapa langsung warga binaan dan mengajak […]

Continue Reading

Tiga Mahasiswa Hanyut di Sungai Pesawaran, Dua Tewas, Satu Hilang

Seruntingnews.com, Lampung – Tiga mahasiswa Institut Maritim Prasyeta Lampung yang tengah menjalani Kuliah Kerja Nyata (KKN) di Desa Sidodadi, Kecamatan Teluk Pandan, Kabupaten Pesawaran, hanyut saat berenang di Bendungan Sungai Margo Dalem pada Senin (24/2/2025) sekitar pukul 10.00 WIB. Dua mahasiswa ditemukan dalam kondisi meninggal dunia, sementara satu lainnya masih dalam pencarian. Kabid Humas Polda […]

Continue Reading

Inalillahi, Kabag Kesra Lambar Novi Andri Tutup Usia

Lampung Barat, Seruntingnews – Kabar duka datang dari Pemerintah Kabupaten Lampung Barat. Kepala Bagian Kesejahteraan Rakyat (Kesra) Novi Andri meninggal dunia. Ucapan duka dan belasungkawa yang mendalam disampaikan langsung oleh Bupati Lampung Barat H. Parosil Mabsus, Minggu (23/02). “Semoga keluarga almarhum yang ditinggalkan, tetap tabah dan ikhlas menerima cobaan.Kepada semua pihak dapat dengan ikhlas dan […]

Continue Reading

Misteri Hilangnya Sulismi di Perkebunan Kali Awi Indah Terungkap

Way Kanan, Seruntingnews – Warga Kampung Kali Awi Indah, Kecamatan Negeri Besar, Kabupaten Way Kanan, dikejutkan oleh hilangnya Sulismi, seorang warga setempat, di areal perkebunan, Sabtu (22/2) Kejadian ini bermula saat Sulismi pergi seorang diri ke kebun singkongnya sekitar pukul 09.30 WIB untuk menyulam. Sekitar pukul 10.00 WIB, anaknya menyusul untuk membantunya. Namun, sesampainya di […]

Continue Reading

Mobil Terseret Banjir di Bandar Lampung, Satu Penumpang Tewas

Bandar Lampung, Seruntingnews.com – Seorang warga Bandar Lampung tewas setelah terseret banjir yang melanda wilayah Kelurahan Campang Raya, Kecamatan Sukabumi. Korban, Sutiyen (33) hanyut setelah mobil yang ditumpanginya terseret arus deras dan masuk ke dalam drainase. Kabid Humas Polda Lampung, Kombes Yuni Iswandari membenarkan kejadian tragis ini. Ia menjelaskan bahwa insiden terjadi pada Jumat malam […]

Continue Reading

Polres Tulang Bawang Barat Mulai Verifikasi Berkas Penerimaan Anggota Polri 2025

Panaragan, Seruntingnews – Polres Tubaba Polda Lampung melakukan verifikasi berkas calon siswa (Casis) penerimaan anggota Polri Tahun Anggaran 2025 di Aula Sarja Arya Racana Mapolres Tubaba, Selasa (18/02/2025) Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan kelengkapan dan keabsahan dokumen para peserta yang mendaftar dalam berbagai kategori penerimaan seperti Bintara PTU, Bintara Brimob, Bintara Polair, Tamtama serta berbagai […]

Continue Reading