Polri Gelar Salat Gaib untuk Tiga Anggota yang Gugur dalam Tugas di Way Kanan

Jakarta,Seruntingnews– Polri berduka atas gugurnya tiga personel terbaik dalam menjalankan tugas sebaik-baiknya di Way Kanan, Lampung. Sebagai bentuk penghormatan dan doa, jajaran Polri mulai dari Mabes Polri hingga satuan wilayah di seluruh Indonesia melaksanakan Salat Ghaib untuk mendoakan almarhum. Tiga anggota yang gugur dalam tugas tersebut adalah: 1. AKP (Anumerta) Lusiyanto, S.H. – Kapolsek Negara […]

Continue Reading

Lapor Pak Kapolda! Oknum Brimob Halangi Wartawan Meliput Demo KPU Pesawaran

PESAWARAN, SERUNTINGNEWS – Aksi damai yang digelar Aliansi Masyarakat Penyelamat Pesawaran (AMPP) di depan kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) setempat tidak hanya diwarnai oleh kericuhan antara massa dan aparat kepolisian. Awak media pun turut dilarang untuk meliput saat KPU dan massa aksi berdiskusi terkait tuntutan yang diusung. Bukan pihak KPU, justru upaya penghalangan liputan dilakukan […]

Continue Reading

Polda Lampung Tindak Tegas Premanisme Selama Ramadan, Segera Laporkan ke 110

LAMPUNG,Seruntingnews.com–Polda Lampung menegaskan akan menindak tegas aksi premanisme yang meresahkan masyarakat selama bulan suci Ramadan. Masyarakat diimbau untuk tetap waspada dan segera melaporkan kejadian premanisme ke call center 110 agar dapat ditindaklanjuti dengan cepat. Premanisme merupakan tindakan kriminal yang melibatkan pemerasan, intimidasi, atau kekerasan oleh individu maupun kelompok untuk menguasai suatu wilayah. Aksi ini sering […]

Continue Reading

Berbagi Takjil dan Buka Puasa Bersama, Kapolri Perkuat Sinergi dengan Media dan Masyarakat*

Jakarta,Seruntingnews.com – Polri kembali menunjukkan kepeduliannya terhadap masyarakat dengan menggelar kegiatan berbagi takjil dan buka puasa bersama yang dilaksanakan secara serentak di seluruh Indonesia. Lebih dari 136 ribu paket takjil telah dibagikan kepada masyarakat, sementara 2.244 anak yatim turut menerima tali asih dari kepolisian. Momentum berbuka puasa ini semakin istimewa dengan kehadiran langsung Kapolri Jenderal […]

Continue Reading

ASDP Terapkan Diskon Tarif Kendaraan Penumpang hingga 36 Persen pada Layanan Express Merak-Bakauheni saat Arus Mudik Lebaran 2025

Jakarta, Seruntingnews.com 13 Maret 2025–Dalam rangka mendukung kebijakan Pemerintah untuk meringankan beban masyarakat serta mendorong pergerakan masyarakat pada periode libur Lebaran, PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) akan menerapkan kebijakan tarif satu harga atau tarif reguler pada layanan penyeberangan express. Kebijakan single tarif berlaku di Pelabuhan Merak mulai Rabu (26/3) pukul 12.00 WIB hingga Minggu (30/3) […]

Continue Reading

Wabup Pesibar Sambut Hangat Tim Safari Ramadhan Pemprov Lampung

PESISIR BARAT, SERUNTINGNEWS – Wakil Bupati (Wabup) Pesisir Barat (Pesibar), Irawan Topani, menyambut hangat kunjungan Tim Safari Ramadhan Pemerintah Provinsi Lampung di Masjid Assholihin Pekon Tanjung Raya Kecamatan Pesisir Selatan, Selasa (11/3/2025). Hadir dalam kegiatan tersebut, Ketua Komisi V Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Lampung Yanwar Irawan, para Asisten, Staf Ahli Bupati dan Ketua […]

Continue Reading

52 Narapidana Lapas Kutacane Kabur, Diduga Karena Kecewa Masalah Makanan

Kutacane , Seruntingnews– Sebanyak 52 narapidana di Lapas Kelas IIB Kutacane kabur pada Senin, 10 Maret 2025. Kejadian ini diduga dipicu oleh kekecewaan para narapidana terkait masalah makanan. Bupati Aceh Tenggara, M. Salim Fakhry, mengungkapkan hal tersebut kepada wartawan setelah mengunjungi para narapidana di dalam Lapas. Ia menyatakan bahwa anggaran makan di Lapas hanya Rp20.000 […]

Continue Reading

Laksanakan Binrohtal, Polda Lampung Ingatkan dan Tingkatkan Keimanan, Ketakwaan, Mental Personel

Lampung ,Seruntingnews.com– Polda Lampung laksanakan kegiatan Pembinaan Rohani dan Mental (Binrohtal) untuk meningkatkan keimanan, ketakwaan, dan mental spiritual personel. Giat di laksanakan setelah apel pagi, di lapangan apel Mapolda Lampung. Jumat(7/3/2025) Apel pagi yang di ikuti sebanyak 400 personel Polda Lampung yang di pimpin oleh Kayanma Polda Lampung lalu dilanjutkan pembinaan rohani dan mental oleh […]

Continue Reading

Dua Bocah di Lampung Alami Luka Bakar Akibat Ledakan Mainan Tradisional Saat Menunggu Berbuka Puasa

Lampung, Seruntingnews.com– Dua bocah di Kabupaten Mesuji, Provinsi Lampung, mengalami luka bakar akibat mainan ledakan tradisional yang mereka mainkan saat menunggu waktu berbuka puasa. Saat ini, keduanya tengah menjalani perawatan di rumah sakit. Korban diketahui bernama RAF (10) dan DAW (7). Peristiwa tersebut terjadi pada Selasa (4/3/2025) menjelang sore di Desa Sriwijaya, Kecamatan Tanjung Raya, […]

Continue Reading

Walikota dan Wakil Walikota Terpilih Bandar Lampung Gladi Bersih Pelantikan di Monas

Jakarta, Seruntingnews – Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bandar Lampung terpilih Eva Dwiana dan Deddy Amarullah mengikuti gladi bersih pelantikan di halaman Monumen Nasional (Monas), Gambir, Jakarta Pusat, Rabu (19/2/2025). “Alhamdulillah kegiatan gladi bersih berjalan dengan lancar, semoga saat pelantikan besok semua berjalan sesuai dengan rencana,” ujar beliau dalam keterangan tertulisnya, Rabu (19/2/2025). Kegiatan […]

Continue Reading