Baznas Brebes Tutup Buku 2024, Pendapatan Lampaui Target
Brebes, Seruntingnews.com – Ketua Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Brebes H Abdul Haris mengungkapkan, tutup buku tahun 2024 pengumpulan Zakat, Infaq dan Shodaqoh Kabupaten Brebes mencapai Rp10,3 miliar. Artinya melebihi target yang ditetapkan sebesar Rp8,2 miliar. Hal tersebut diungkapkan Haris saat Rapat Koordinasi dan Evaluasi Unit Pengumpul Zakat (UPZ) Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Baznas Tahun […]
Continue Reading