Perkara Korupsi BPHTB Waris, Kejari Pringsewu Berhasil Pulihkan Seluruh Kerugian Keuangan Negara Sebesar Rp 576 Juta

Pringsewu, Seruntingnews — Kejaksaan Negeri Pringsewu berhasil memulihkan seluruh kerugian keuangan negara dalam perkara tindak pidana korupsi penetapan pajak Bea Perolehan Hak atas Tanah dan Bangunan (BPHTB) Waris dengan Terpidana Drs. Waskito Joko Suryanto, S.H., M.H., yang merupakan mantan Kepala Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Pringsewu. Kadek Dwi Ari Atmaja, SH, MH Kasi Intel Kejari Pringsewu, […]

Continue Reading

Asisten Satu Bidang Pemerintah Dan Kesejahteraan Rakyat hadiri Sekaligus Membuka Kegiatan Bimbingan Manasik Haji

Seruntingnews.com Pesisir Barat – Bupati Pesisir Barat (Pesibar), Dedi Irawan, melalui Asisten I Bidang Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat, Audi Marpi, S.Pd., M.M., menghadiri sekaligus membuka kegiatan bimbingan manasik haji, di Masjid Al-Khottob Pekon Kampung Jawa Kecamatan Pesisir Tengah, Jumat (11/4/2025). Kegiatan tersebut juga dihadiri seluruh pejabat di Kantor Kementerian Agaman (Kankemenag) Pesibar dan seluruh Calon […]

Continue Reading

Bela Budaya Nusantara halalbihalal Besama NANDA – ANTON.

Pesawaran Serunting news pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Pesawaran Nomor Urut 02, Nanda Indira dan Antonius M. Ali, menggelar acara Halal Bihalal bersama komunitas Bela Budaya Nusantara Kabupaten Pesawaran. Kegiatan tersebut berlangsung di Saung Suka, Desa Sukabanjar, pada Jumat (11/4/2025). Acara penuh kekeluargaan ini turut dihadiri Ketua Umum Bela Budaya Nusantara, Mulyono, beserta jajaran […]

Continue Reading

LKPJ Bupati Pesisir Barat 2024: Realisasi Anggaran 79%, Rekomendasi DPRD Jadi Sorotan

Pesibar,seruntingnews–Perkapita capaian sebesar Rp35,104 juta atau telah mencapai target, nilai tukar petani tercatat dengan nilai realisasi 109,93 atau telah mencapai target, indeks gini telah mencapai target dengan nilai 0,281, tingkat kemiskinan daerah capaian sebesar 12,64 persen, pertumbuhan wisatawan nusantara dan mancanegara mencapai target sebesar 24,18 persen, Indeks Kepuasan Masyarakat (IKM) terhadap pelayanan publik mencapai realisasi […]

Continue Reading

Halal Bihalal Polda Lampung Pererat Silaturahmi Pejabat Utama dan Seluruh Personel

Lampung, seruntingnews- Kepolisian Daerah Lampung menggelar acara Halal Bihalal dalam rangka Hari Raya Idul Fitri 1446 H. Halal bihalal dilaksanakan di lapangan apel Mapolda Lampung setelah apel pagi dengan seluruh pejabat utama serta seluruh personel Polda Lampung. Kamis(10/4/25) Acara tersebut dipimpin langsung oleh Kapolda Lampung Irjen Pol Helmy Santika, selain itu hadir WakaPolda Lampung Brigjen […]

Continue Reading

Acara Pelantikan Pj Peratin Pekon Penengahan Kecamatan Karya Penggawa Berlangsung Lancar Dan Sukses

Seruntingnews.com Pesisir Barat – Bupati Pesisir Barat (Pesibar), Dedi Irawan, diwakili Plt. Inspektur, Henri Dunan, S.E., S.H., M.H., CGCAE., menghadiri pelantikan Pj. Peratin Penengahan Kecamatan Karya Penggawa, Aprizal, di Aula Kecamatan Karya Penggawa, Kamis (10/4/2025). dihadiri para perwakilan Organisasi Perangkat Daerah (OPD), forkopimda, Kabag Tapem Hendri Wijaya Camat dan peratin se-Karya Penggawa. Plt. Inspektur, Henri […]

Continue Reading

Tersangka Korupsi Miliaran: Staf Keuangan Pasar Pulung Kencana Dibui!

Tulang Bawang Barat,seruntingnews – Kejaksaan Negeri Tulang Bawang Barat (Kejari Tubaba) menggegerkan publik dengan penahanan Ny. Ayu Risha Amarta (AR), seorang staf keuangan Pasar Pulung Kencana. AR ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus dugaan korupsi pengelolaan keuangan pasar tersebut pada tahun anggaran 2022. Dugaan kerugian negara mencapai miliaran rupiah. Kepala Kejari Tubaba, Mochamad Iqbal, SH., MH., […]

Continue Reading

16 Tahun Tulang Bawang Barat Menghormati Perjuangan Para Tokoh Pemekaran  

Penulis: Ansyori Ali Akbar, 10 April 2025 Ulang tahun ke-16 Kabupaten Tulang Bawang Barat menjadi momentum penting untuk mengenang perjuangan para tokoh kunci dalam pemekaran daerah ini. Perjuangan mereka, yang tak terlupakan, telah membentuk kabupaten ini. Di antara tokoh-tokoh tersebut adalah almarhum Hi. Saleh Sulaiman (Ketua Umum), Hi.Herman Arta (Ketua Harian), Zulkipli Menak Ngeci, almarhum […]

Continue Reading

Bupati Lambar Terima Audiensi BPJS Ketenagakerjaan Bahas Peningkatan Kepesertaan Pekerja.

Lambar,seruntingnews–Bupati Lampung Barat Parosil Mabsus bersama Wakil Bupati Mad Hasnurin menerima audiensi Kepala Cabang Kantor Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan Lampung Tengah, Dwi Bhakti Indra Fitriawan beserta rombongan di ruang kerjanya, Kamis 10 April 2025. Audiensi ini membahas strategi dan sinergi dalam rangka meningkatkan kepesertaan BPJS Ketenagakerjaan di Kabupaten Lampung Barat guna memberikan perlindungan […]

Continue Reading

Entry Meeting Bersama BPK RI, Bupati Lambar Parosil Mabsus Minta Perangkat Daerah Kooperatif.

Lambar,seruntingnews–Saya minta kepada seluruh Perangkat Daerah untuk dapat membantu dan memberikan masukan serta bersikap kooperatif dalam memberikan data dan informasi terkait dengan pengelolaan keuangan yang diminta oleh tim pemeriksa. Hal itu disampaikan Bupati Lampung Barat Parosil Mabsus saat menyambut kedatangan tim BPK RI perwakilan Provinsi Lampung yang diketuai oleh Bani Alsa akbar di Aula Pesagi […]

Continue Reading