Polres Tulang Bawang Barat Laksanakan Binrohtal Tingkatkan Iman dan Taqwa Personil*
Panaragan.seruntingnews.-Personil Polres Tubaba Polda Lampung melaksanakan kegiatan pembinaan rohani dan mental (Binrohtal) rutin setiap hari Kamis Bertempat di masjid Al Ikhlas Jalan Pangeran Diponegoro Kel Panaragan Jaya Kec.Tuba Tengah Kab.Tubaba. Kamis (05/12/24) Pagi Kegiatan Binrohtal yang dilaksanakan sangatlah penting, mengingat tugas anggota Polri sebagai pelindung, pelayan dan pengayom masyarakat yang secara langsung bersentuhan dengan masyarakat […]
Continue Reading