Naik Pitam, Pengawal Pribadi Elfianah Nyaris Adu Jotos dengan Warga
MESUJI, SERUNTINGNEWS – Sebuah insiden sempat menggemparkan ketenangan malam ketika sejumlah pejabat dan masyarakat sedang bertandang dikediaman Bupati Mesuji terpilih Elfianah, di Desa Selamat Datang, Kecamatan Tanjung Raya, Sabtu (08/02). Bermula ketika Dede warga Desa Mekar Sari sedang berbincang dengan masyarakat, tiba-tiba puntung api rokoknya menyentuh bagian tubuh Wahyu yang merupakan Pengawal Pribadi (Walpri) Elfianah. […]
Continue Reading